Kunjungan Kerja Bersama Dua Menteri
Respon.id Boyolali,Kunjungan Kerja Bersama dua Menteri PUPR RI Hadi Mulyono,Menteri Keuangan RI Sri Mulyani,didampingi Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo,Bupati Boyolali M Said Hidayat,Bupati Klaten Hj.Sri Mulyani,Walikota Surakarta Gibran Rakabumingraka dan Bupati Karanganyar Yuliatmono pada Senin 27/2 telah melakukan Kunjungan Kerja Bersama dalam rangka meninjau pelaksanaan proyek jalan Tol Solo-Purworejo sepanjang 96 KM.Pada kesempatan tersebut juga …