Sunday, 5 March 2023
Ragam
Label

Jembatan Silaturahmi Diresmikan Bupati

Pagelaran Wayang Kulit,sebagai rasa syukur warga...
Pagelaran Wayang Kulit,sebagai rasa syukur warga

Respon.id Sukoharjo,Jembatan Silaturahmi yang menghubungkan Ds.Bakalan, Kec.Polokarto dan Ds.Gentan, Kec.Bendosari, Kab.Sukoharjo, Prov.Jawa Tengah diresmikan Bupati Hj.Etik Suryani,SE,MM penggunaannya pada Sabtu,4/3/2023 malam. Sedangkan diacara peresmian tersebut sesuai rencana warga di dua Desa itu,sebagai wujud rasa syukur dengan menggelar Wayang Kulit Sedhalu Natas oleh Dalang Ki Susilo Tengkleng dengan lakon Rama Tambak. Dalam menyambut Bupati masyarakat di dua Desa sangat mengucapkan terima kasih pada Bupati yang telah peduli pada dua desa yang bertahun-tahun terisolir. Terisolir lantaran jika ingin silaturahmi harus menempuh memutar dengan jarak yang jauh. Sementara itu menurut tokoh muda Sukoharjo Yoyok Eko, setelah ada jembatan jarak diantara dua Desa yang berbeda Kecamatan, sangatlah dekat, tuturnya riang.(ed/R.01)

Print Friendly, PDF & Email