Kembalikan Formulir Pendaftaran Calon Bupati
Respon.id-Sukoharjo, Bupati Sukoharjo, Provinsi Jawa Tengah kembalikan formulir pendaftaran untuk Calon Bupati, Periode tahun 2024-2029 ke kantor DPC PDI Perjuangan Sukoharjo. Prosesi pengembalian formulir pendaftaran tersebut, Sedangkan lokasi titik kumpul, di Resto Tenda Biru yang berlokasi di kelurahan Jombor, Kecamatan Sukoharjo berjalan sangat meriah. Memang pelaksanakan Pilkada serentak pada Rabu,27 November 2024,sudah mewarnai kancah perpolitikan. […]
